*Rayon Al-Amien Kedatangan Penerima Beasiswa LPDP*
Bangkalan- Sekret Komisariat Universitas Trunojoyo Madura (UTM) kedatangan seorang kader penerima beasiswa LPDP, Sahabati Sumriyah (Alumni Rayon Al-Amien Fakultas Hukum), malam ini (1/11/2017)
"Kita kedatangan kader penerima beasiswa LPDP untuk sharing-hearing seputar pengalaman beliau selama berada di Fakultas Hukum dan mendapatkan beasiswa LPDP" Ujar Julia Anita Hoda selaku moderator pada acara...
Rabu, 01 November 2017
Selasa, 31 Oktober 2017
Analisa Wacana Kemendagri Tjahjo Kumolo
Analisa Wacana Kemendagri Tjahjo Kumolo
Oleh: M_Uud (Pengurus Komisariat PMII UTM)
Zaman now, sudah viral di media sosial tentang pidato Tjahjo Kumolo dalam Paripurna PERPPU ORMAS pada tanggal 24 Oktober 2017 yang dianggap kontroversi oleh sebagian kalangan publik. Karena asumsi itulah, penulis mencoba untuk melakukan analisa wacana kritis guna untuk disampaikan kepada publik (pembaca), agar tidak ada kesalah pahaman dalam menginterpretasikan...
Senin, 30 Oktober 2017
NGOPRI, YUK ! ALA BIRO KEPUTRIAN RAYON EKONOMI PMII UTM
NGOPRI, YUK ! ALA BIRO KEPUTRIAN RAYON EKONOMI PMII UTM
Didampingi Co Biro Keputrian Rayon Ekonomi, Pemateri tengah berbagi
dengan sahabati-sahabati dari Ekonomi (Foto : Sahabati Atin)
Rabu, (11/10)- Bertempat di kediaman salah seorang sahabati IKAMAPABA 2017, Biro Keputrian Rayon Ash Shiddiq (Fakultas Ekonomi) mengadakan agenda NGOPRI dan Rujakan. NGOPRI yang merupakan kependekan dari Ngobrol Kopri adalah kegiatan yang dipelopori oleh Biro...
Kamis, 05 Oktober 2017
Nobar G 30 S PKI Bersama PMII UTM
Bangkalan- Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Komisariat Universitas Trunojoyo Madura
(PMII KOM UTM) mengadakan acara nonton bareng (nobar) bersama
sahabat-sahabati-semua rayon tentang G 30 S PKI yang bertempat di sekret komisariat
PMII, tadi malam (04/10).
Acara nobar tersebut diselenggarakan dengan
maksud mengajak kader PMII untuk tidak melupakan sejarah akan sebuah tragedi
pemberontakan G 30 S PKI.
"Sebenarnya acara ini tidak lain...
Selasa, 03 Oktober 2017
KENAPA HARUS SAHABAT dan KENAPA HARUS SAHABATI ?

KENAPA HARUS SAHABAT dan KENAPA HARUS SAHABATI ?
“Sahabati Vien, menurut pandangan sampean, gender itu seperti apa
?”
“Sebelum saya menjawab, saya ingin memastikan dulu. Sahabat sudah
paham atau belum makna gender secara garis besar ?”
(Itu adalah kutipan perbincangan saya dengan sahabat dari Cikarang
melalui akun WA semalam. Tak pernah bersua, tapi tetap bertegur...
Selasa, 26 September 2017
SI WAKIL SEHAT , RAKJAT SEKARAT

si WAKIL sehat Rakjat Sekarat
Suatu saat mereka berebut untuk berbuat baik sambilalu berselfi dan memposting kegiatannya, sejak itu perlahan wajah wajah itu mulai terkenal sesekali menyapa personal, tidak canggung blusukan dan duduk bersama di warung kopi lesehan, tentu saja masyarakat mulai tertarik dan menerimanya untuk dijadikan WAKIL mereka,...
Kamis, 21 September 2017
PMII UTM Peringati Muharram Dengan Istighasah dan Ber-Sholawat

PMII UTM Peringati Muharram Dengan Istighasah dan Ber-Sholawat
(21/9/2017) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Universitas Trunojoyo Madura tidak henti-hentinya menebar kebaikan. Malam ini--bertepatan di Sekret Komisariat-- sahabat-sahabati dari seluruh rayon PMII UTM melantunkan gema shalawat dan baca yasin dalam rangka memperingati...
Rabu, 20 September 2017
Pitutur sesepuh pulau Madura Tentang Pelet kandung

Pitutur sesepuh pulau Madura
Tentang Pelet kandung
Jika kita tahu dan ingin kenal indonesia, kita juga akan dikenlkan dengan berbagai ragam budaya serta tradisi yang dimilkinya. Indonesia adalah salah satu negara yang berbeda dari negara lain, indonesia memiliki kekayaan budaya yang sangat luar biasa ketimbang...
Selasa, 19 September 2017
Menjadi seorang aktivis perempuan

*Untuk menjadi seorang aktivis perempuan*
Kultur budaya khususnya di Madura masih saja memandang seorang perempuan ialah tidak penting atau bisa dikatakan perempuan second class. Tentu saja hal tersebut tidaklah adil untuk para perempuan itu sendiri, maka tidaklah heran jika para perempuan sekarang selalu menyebut-nyebut frasa yaitu *kesetaraan gender,* namun...
Senin, 18 September 2017
Kultur Kejahatan di Bangkalan dan peran Mahasiswa

sebelumnya, assalamualaikum wr wb
pada kesempatan kali ini saya ingin mengkaji lebih dalam mengenai kultur kejahatan yang ada di madura khususnya Bangkalan.
inspirasi ini saya peroleh ketika mengikuti mata kuliah viktimologi yaitu ilmu yang mempelajari tentang korban pagi ini, senin (18 september 2017)
sampai saat ini saya masih terheran-heran dengan sebuah kisah yang...
Minggu, 17 September 2017
Sabtu, 16 September 2017
NDP Dalam Diam Kader PMII
*NDP Dalam Diam Kader PMII*
Oleh: Khairul Amin*
Manusia jangan menunggu hancur dulu baru insyaf (Emha Ainun Najib).
Sebelumnya, saya meminta maaf kepada Cak Nun telah lancang memamerkan sabda-sabda perubahannya ke khalayak umum, khususnya kepada Sahabat-sahabati di PMII. Jujur Cak, saya melakukan hal demikian bukan bermaksud memperkenalkan panjenengan apalagi hendak mendoktrin siapapun dengan modal kata-kata, tujuan saya satu: ingin membuat tulisan...
MEMBANGUN GERAKAN INTELEKTUAL DI PMII
MEMBANGUN GERAKAN INTELEKTUAL DI PMII
“Terbentuknya pribadi muslim yang bertakwa kepada Allah SWT, berbudi luhur, berilmu, cakap dan bertanggung jawab mengamalkan ilmunya dan komitmen memperjuangkan cita-cita kemerdekaan indonesia”
Membaca kembali dan menginterpretasi ulang cita-cita besar yang termaktub dalam tujuan PMII adalah kewajiban yang harus dilakukan oleh setiap anggota dan kader Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia. kalimat yang...
Gelombang Zaman
Gelombang Zaman
Perjalanan zaman.
Semakin bergelombang jalan yang di tempuh.
Serpihan kelikir bertaburan enotori jalanan.
Aspal tak lagi menghitam.
Dupenuhi debu yang penuh dosa..
Penerus bangsa banyak yang lupa.
Siapa dirinya.
Dan dimana ia tinggal.
Tak lagi mengenal pengorbanan.
Tak lagi mengenal kemaslahatan.
Kebatilan selalu terimplimentasikan mengotori jalanan.
Dalam benak bangsa bersemayang akan pertanyaan.
Ada apa dengan bangsa ini...
Jumat, 15 September 2017
Antara Maestro Coffee dan Sekret PMII
“Ketahuilah, hal-hal terindah di dunia ini terkadang tak bisa terlihat dalam pandangan atau teraba dengan sentuhan; mereka hanya bisa terasakan dengan hati.”
Helen Keller, Penulis Tuna Wicara-Netra AS (1880-1968)
Tiada yang tahu pasti asbabun nudzul mengapa sebuah coffe lokasinya serta-merta berdempetan dengan sekret PMII.Mungkin itu terjadi secara kebetulan, tetapi mungkin juga memang telah direncanakan. Tetapi mari kita coba lupakan soal kebetulan...
Kamis, 14 September 2017
Ke-PMII-an dan Strategi Pemetaan Politik Kampus
Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia angkatan 2016 mengundang Ketua Cabang PMII Bangkalan sahabat Bahiruddin sebagai pemateri dalam kajian rutin, tadi malam di taman kampus. Kajian tersebut mengambil tema tentang "Ke-PMII-an dan Strategi Pemetaan Politik Kampus" sebagai upaya untuk menanamkan jiwa PMII-isme pada sahabat-sahabati angkatan 2016 dalam rangka konsolidasi solidaritas internal PMII serta bagaimana langkah perjalanan PMII ke...
Jumat, 25 Agustus 2017
MAPABA Rayon Al Amien Jilid I

Ketua Komisariat Pmii Utm sahabat Mohammad Ruli saat menghadiri pembukaan sekaligus mengisi Materi ke-PMII-an pada acara MAPABA Jilid 1 Pmii Rayon Al-Amien Fakultas Hukum UTM
...
Mapaba PMII UTM

Mapaba PMII UTM Mantapkan Karakter Kepemimpinan
Bangkalan – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Rayon Al-Amien Komisariat Universitas Trunojoyo Madura (UTM) betul-betul memerhatikan pentingnya leadership. Untuk itu, Masa Penerimaan Anggota Baru (Mapaba) jilid 1 yang diadakan organisasi tersebut mengetengahkan tema “Memantapkan Idealisme dan Karakter Kepemimpinan...
Selasa, 30 Mei 2017
PEMBUNUHAN KARAKTER PEMBODOHAN KADER
Layaknya sebuah toko yang baru dibuka, dengan berbagai hidangan
makanan yang mengundang selera, dengan harga yang diobral, akan tidak terhitung
berapa banyak pengunjung yang datang. Mereka tertarik dengan yang diberikan dan
dihidangkan. Tanpa kita tahu ketertarikan itu merupakan ketertarikan semu atau
nyata. Mereka yang masuk ke dalam toko tersebut berasal dari banyak latar
belakang. Ada yang kaya, ada yang miskin, ada yang kaya tapi pura-pura miskin,
ada...
Senin, 13 Maret 2017
MBAH HASYIM IDEOLOG SUNNI INDONESIA
Fakta jika mayoritas umat Islam di Indonesia
adalah pengikut ajaran Sunni atau ahlussunnah wal jamaah (aswaja) tidak dapat dipungkiri. Keberhasilan itu tidak bisa
dilepaskan dari peran Nahdlatul Ulama yang sedari awal berdiri meneguhkan diri
sebagai pengamal dan pengawal ajaran ahlussunnah wal jamaah. Diakui
ataupun tidak, inklusifitas ajaran Nahdhatul Ulama yang ditransformasikan dari
nilai-nilai aswaja telah memberikan kontribusi...